Berita Desa

  • Diresmikan, Jeruklegi Miliki Jembatan Baru

    24 September 2020 12:29:19 WIB Wawan Gunarjo
    Diresmikan, Jeruklegi Miliki Jembatan Baru
    Katongan (Sida Samekta), 24/9/2020. Pembangunan jembatan di atas aliran Kali Oya Padukuhan Jeruklegi Kalurahan Katongan Kapanewon Nglipar yang ditargetkan selesai pada akhir September 2020 diresmikan. Sekretaris Daerah Kabupaten Gunungkidul Drajad Ruswandono mengatakan pembangunan jembatan ini merupakan ..selengkapnya

  • Lurah Katongan Monitoring Penerima BSPS

    22 September 2020 21:25:24 WIB Wawan Gunarjo
    Lurah Katongan Monitoring Penerima BSPS
    Katongan, (Sida Samekta) 22/9/2020. BSPS yang juga dikenal dengan istilah bedah rumah merupakan salah satu program Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Tujuan program BSPS adalah terbangunnya rumah layak huni oleh masyarakat berpenghasilan rendah. Lurah Katongan Jumawan menegaskan ..selengkapnya

  • KATONGAN LAKUKAN PENGAMBILAN SUMPAH/JANJI PAMONG

    18 Juni 2020 10:19:47 WIB Wawan Gunarjo
    KATONGAN LAKUKAN PENGAMBILAN SUMPAH/JANJI PAMONG
    Katongan (katongan.desa.id)- Lurah Katongan melantik sekaligus melaksanakan pengambilan sumpah/janji Perangkat Desa Katongan menjadi Pamong Kalurahan Katongan pada Rabu (17/06/2020) bertempat di Aula Balai Kalurahan Katongan. Dalam  pengambilan sumpah/janji tersebut dihadiri oleh Kepala Dinas Pemberdayaan ..selengkapnya

  • BLT Dana Desa, Relawan Padukuhan Rampungkan Pendataan

    13 Mei 2020 12:13:11 WIB Wawan Gunarjo
    BLT Dana Desa, Relawan Padukuhan Rampungkan Pendataan
    KATONGAN (sida samekta) 13/5/2020 - Bantuan Langsung Tunai (BLT) dana desa akan diberikan kepada penerima sebesar Rp 600.000 per bulan selama tiga bulan. Kepala Desa Katongan Jumawan  menyampaikan bahwa dasar pelaksanaan penyaluran BLT-DD adalah Surat DP3AKBPMdanD Kabupaten Gunungkidul No 412/306 ..selengkapnya

  • Daftarkan Diri Anda pada Program Kartu Prakerja

    18 April 2020 17:51:03 WIB Fiki Handayani, Amd
    Program Kartu Prakerja adalah program bantuan biaya pelatihan dan insentif bagi para pekerja, pencari kerja, serta pelaku usaha mikro dan kecil yang kehilangan pekerjaan dan/atau mengalami penurunan daya beli akibat pandemi Covid-19. Kartu Prakerja diharapkan mampu meningkatkan kompetensi, produktivitas, ..selengkapnya

  • Bagaimana Corona Menular

    25 Maret 2020 18:53:15 WIB Wawan Gunarjo
    Bagaimana Corona Menular
    (Katongan-SID) Cara penularan COVID-19 ialah melalui kontak dengan droplet saluran napas penderita. Droplet merupakan partikel kecil dari mulut penderita yang mengandung kuman penyakit, yang dihasilkan pada saat batuk, bersin, atau berbicara. Droplet dapat melewati sampai jarak tertentu (biasanya 1 meter). ..selengkapnya

  • Apa Corona

    25 Maret 2020 18:50:53 WIB Wawan Gunarjo
    Apa Corona
    (Katongan-SID)-- Pneumonia Coronavirus Disease 2019 atau COVID-19 adalah penyakit peradangan paru yang disebabkan oleh Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus 2 (SARS-CoV-2). Gejala klinis yang muncul beragam, mulai dari seperti gejala flu biasa (batuk, pilek, nyeri tenggorok, nyeri otot, nyeri ..selengkapnya

  • Penyemprotan Desinfektan upaya Cegah Covid 19

    25 Maret 2020 18:48:56 WIB Wawan Gunarjo
    Penyemprotan Desinfektan upaya Cegah Covid 19
    (Katongan-sid) pagi ini Kamis 26 Maret 2020 Pemerintah Desa Katongan Kecamatan Nglipar kabupaten Gunungkidul di pimpin langsung oleh Kepala Desa Jumawan,serentak mengadakan penyemprotan disinfektan di semua tempat fasilitas umum meliputi, balai dusun, masjid, mushola, tempat pendidikan, dan juga rumah-rumah ..selengkapnya