Berita Desa

  • Terima Bantuan 12 Sapi, Kelompok Ternak Sambut Gembira

    15 November 2023 11:06:59 WIB Wawan Gunarjo
    Terima Bantuan 12 Sapi, Kelompok Ternak Sambut Gembira
    KATONGAN – Pemerintah Kalurahan Katongan menyerahkan bantuan 12 ekor sapi kepada tiga kelompok ternak di Kalurahan Katongan, adapun bantuan sapi tersebut semuanya berjenis kelamin betina. Bantuan ternak sapi tersebut diberikankepada kelompok ternak Lembu Seto, kelompok ternak Ngudi Mulyo, ..selengkapnya

  • UJIAN DUKUH JERUKLEGI, IMA ANDRIYANTI PEROLEH NILAI TERTINGGI

    15 November 2023 10:53:30 WIB Wawan Gunarjo
    UJIAN DUKUH JERUKLEGI, IMA ANDRIYANTI PEROLEH NILAI TERTINGGI
    KATONGAN (sida samekta) - Ujian Seleksi Pamong Kalurahan Katongan untuk formasi jabatan Dukuh Jeruklegi dilaksanakan pada hari Senin (13/11/2023) dimulai sejak pukul 08.00 sampai 13.00 WIB. Bertempat di Balai Kalurahan Katongan. Adapun Ujian Seleksi terdiri dari Tes Ujian Tertulis, dan Tes Ujian Praktik, ..selengkapnya

  • Persyaratan Administrasi Penjaringan dan Penyaringan Dukuh Jeruklegi

    03 November 2023 13:58:47 WIB Wawan Gunarjo
    Persyaratan Administrasi Penjaringan dan Penyaringan Dukuh Jeruklegi
    Persyaratan untuk mendaftarkan diri dalam jabatan dukuh jeruklegi meliputi: bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa; memegang teguh dan mengamalkan Pancasila, Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, serta bersedia mempertahankan dan memelihara keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia ..selengkapnya

  • Dela Putri Laura Srikandi Katongan Lolos Pra PON Aceh 2024

    03 November 2023 13:35:52 WIB Wawan Gunarjo
    Dela Putri Laura Srikandi Katongan Lolos Pra PON Aceh 2024
    Katongan (sida samekta)– Setelah berhasil menggulung Bali, Tim Sepaktakraw Putri DIY lolos ke PON yang akan diselenggarakan di Aceh dan Sumatera Utara tahun 2024. Keberhasilan ini membuat Tim Sepaktakraw DIY menorehkan sejarah. Sebab ini merupakan yang pertama kalinya, tim putri sepaktakraw ..selengkapnya

  • Sosialisasi Peningkatan Kualitas RTLH Kalurahan Katongan

    03 November 2023 10:40:26 WIB Wawan Gunarjo
    Sosialisasi Peningkatan Kualitas RTLH Kalurahan Katongan
    Katongan (sida samekta) - Untuk melanjutkan serta mewujudkan rumah layak huni di Kabupaten Gunungkidul, pemerintah daerah melalui Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Perkim) Bidang Perumahan Rakyat melakukan kegiatan sosialisasi Peningkatan Kualitas Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) menjadi Rumah Layak ..selengkapnya

  • Meriahkan HUT RI, Ratusan Warga Nglebak Ikuti Jalan Sehat

    21 Agustus 2023 12:36:30 WIB Wawan Gunarjo
    Meriahkan HUT RI, Ratusan Warga Nglebak Ikuti Jalan Sehat
    Katongan – Padukuhan Nglebak menyelenggarakan kegiatan jalan sehat dalam rangka menyemarakkan HUT ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia, yang mengambil start dan finish di Balai Padukuhan Nglebak, Minggu (20/08/23). Peserta jalan sehat dilepas Lurah Katongan Jumawan dengan mengibaskan  bendera ..selengkapnya

  • HUT Ke 78 RI, Pamong Ikuti Lomba PBB

    14 Agustus 2023 12:21:49 WIB Wawan Gunarjo
    HUT Ke 78 RI, Pamong Ikuti Lomba PBB
    KATONGAN-Rangkaian acara dalam rangka memperingati HUT ke 78 Republik Indonesia digelar di Kapanewon Nglipar. Salah satu kegiatannya adalah lomba baris-berbaris yang diikuti oleh Pamong Kalurahan Katongan, Senin (10/8/2023). Kegiatan tersebut diharapkan dapat meningkatkan nasionalisme masyarakat untuk ..selengkapnya

  • Sambut HUT RI ke-78, Lansia Adakan Senam

    10 Agustus 2023 21:18:39 WIB Wawan Gunarjo
    Sambut HUT RI ke-78, Lansia Adakan Senam
    KATONGAN | Menyambut HUT ke 78 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2023, Padukuhan Klegung Kalurahan Katongan menggelar senam lanjut usia (lansia) di Sekretariat BKB Klegung, Kamis (10/8/2023). Selain para lansia, senam ini juga diikuti Lurah dan Pamong, Panewu Nglipar dan Forkompimkap, dan masyarakat ..selengkapnya