Ucapan Terima Kasih Kepala Desa Katongan
Wawan Gunarjo 06 Desember 2017 09:21:09 WIB
Rabu (6/12/2017) Bencana alam yang terjadi 28 November 2017 yang lalu di lima Padukuhan di Desa Katongan melibatkan banyak pihak serta bantuan yang diterima dari semua kalangan mulai dari Instansi Pemerintah, Lembaga Swasta, maupun perorangan. Kepala Desa Katongan menyampaikan ribuan terimakasih kepada seluruh elemen yang telah membantu bencana alam yang menelan kerugian material hingga milyaran rupiah.
“Saya atas nama Pemerintah Desa Katongan mengucapkan banyak terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu penanganan bencana alam. Mulai dari hari pertama hingga masa tanggap darurat berakhir,” tutur Kepala Desa Katongan Sutrisna.
Berikut elemen masyarakat yang telah membantu Pemerintah Desa Katongan dalam menangani bencana alam tanah banjir dan tanah longsor :
- Pemerintah Kabupaten Gunungkidul
- Pemerintah Kecamatan Nglipar
- Puskesmas Nglipar 2
- Polsek Nglipar
- Ibu Dwi (Natah)
- Rumah Zakat Gunungkidul
- IKJ (Ikatan keluarga Jakarta)
- Keluarga Bp Puryanto (Jakarta)
- Dinas Pertanian dan Pangan Gunungkidul
- Yuni Club
- Bu Lurah Katongan
- Bapak Wakil Bupati Gunungkidul
- DPD PAN Gunungkidul
- Dompet Duafa’ Gunungkidul
- Bapak Sukirno (Pilangrejo)
- DPD Golkar Gunungkidul
- DPD LDII Gunungkidul
- Bapak Jumawan (Katongan)
- Bapak Sunaryanta (Nglipar)
- Bapak Tulus
- Ibu Darmuyati
- Yakkum Yogyakarta
- Sahabat Edy Susilo
- Aliansi Peduli Gunungkidul
- Bapak Suharno
- FK UII 2006
- PT Bima Sakti Yogyakarta
- HMI Yogyakarta
- UGM
- IKARAGIL
- LAznas Nurul Hayat
- PPMT Gunungkidul
- Bapak Slamet , S.Pd, MM (DPRD DIY)
- Majelis Fiisabilillah
- Alumni SMP 1 Nglipar
- Alumni SMP 2 Nglipar
- Bapak Sigit Santi
- Bapak Supri Kedungpoh
- PP Assyidiq
- Ibu Yuli Sambeng
- Warga Perbutan
- GB Koyok Yogyakarta
- IAI Gunungkidul
- PKBI Gunungkidul
- UPY Yogyakarta
- Alumni SMEA 3 Yogyakarta
- Pemdes Kepek I
- LIONS Sekar Kedaton
- Alumni AKPR XXIII Yogyakarta
- Klinik Sehat Fitri
- Bapak Eko Rustanto
- IPNI Banguntapan
- PMI Gunungkidul
- Alumni SMK Kartika VII Nglipar
- Vivi Olivia
- Tri Ernawati
- Isnaini
- Sugeng Apriyanto
- Bayu Dwi Setyawan
- Wawan BMT Ngrandu
- Dan Partisipasi semua pihak yang tidak disebutkan satu per satu.
“Semoga bantuan yang diberikan mendapatkan balasan yang lebih baik dari Tuhan Yang maha Kuasa” lanjut Sutrisna
Komentar atas Ucapan Terima Kasih Kepala Desa Katongan
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Realisasi APBKal Tahun 2023
- APBKal Tahun 2024
- Muskal Penysusunan RKPKal sepakati kegiatan tahun 2025
- Darah Pemuja Setan, Film Horor Dari Klegung Katongan Untuk Indonesia
- Atasi Harga Beras Naik, Kalurahan Salurkan Beras CPP
- PERKAL 1 TAHUN 2024 TENTANG PERTANGGUNGJAWABAN APBKAL 2024
- Kontribusi Desa Prima Sekar Kedhaton Dalam Pencegahan Pernikahan Dini